Deskripsi Pekerjaan
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 Teknik Industri
- Pengalaman 1 - 2 tahun sebagai CI Specialist
- Soft skill : Problem solving, 5R, Lean manufacturing, metode-metode improvement, Lean six sigma (Yellow/Green Belt lebih diutamakan)
- Sangat baik dalam poenggunaan Ms. Office (Excel, Word dan Powerpoint)
- Kemampuan analisa dan statistika
- Placement : Cikupa - Tangerang
Deskripsi Pekerjaan :
- Meningkatkan budaya dan kemampuan improvement di semua departemen.
- Menstandarisasi kegiatan improvement yang dilakukan.
- Memfasilitasi kegiatan improvement.
- Mengontrol dan mendokumentasikan improvement yang dilakukan.
- Melakukan perbaikan dan pengembangan di Dept. CI.
PT. Margacipta Wirasentosa merupakan perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur cast acrylic sheet dengan mutu terbaik yang ada di Indonesia. PT Margacipta Wirasentosa terus mengembangkan pangsa pasar dan kualitas produk untuk memberikan pelayanan berbasis kehandalan mutu, kecepatan dalam improvisasi inovasi, pelayanan prima pada konsumen serta pandangan dan tujuan optimis dimasa yang akan datang.\r\n\r\nSeiring dengan perkembangan usaha, kami mengajak anda yang berpotensi dan berjiwa dinamis untuk bergabung di perusahaan kami.\r\n\r\nDapat dipastikan bahwa proses rekrutmen selalu dilakukan di lingkungan perusahaan PT. Margacipta Wirasentosa & tidak pernah di luar lingkungan perusahaan. Selalu waspada dengan tindak penipuan yang mengatasnamakan PT. Margacipta Wirasentosa