Deskripsi Pekerjaan:
- Melakukan pengenalan K3 (safety induction) kepada seluruh karyawan.
- Memastikan pelaksanaan program K3 berjalan sesuai standar
- Memberikan saran dan masukan mengenai K3
- Update pemenuhan peraturan perundangan K3 secara berkala
- Membuat Laporan K3 atau P2K3 ke Instansi terkait
- Melakukan training K3 sesuai kebutuhan
- Menyusun dokumen tender bidang CSMS
- Melakukan patrol dan inspeksi dan investigasi kecelakaan
- Memonitor kebutuhan peralatan K3
- Membuat dokumen persyaratan K3
- Menghadiri pertemuan tool box meeting dan rakor K3
Kualifikasi:
- Usia maksimal 30 tahun
- Lulus D3 / S1 yang berkaitan dengan K3
- Pengalaman di bidang K3 minimal 3 tahun
- Memiliki sertifikat Ahli K3 Umum dari Depnaker
- Memahami ISO 18000 , ISO 45000 disukai memiliki sertifikasi ISO tersebut
- Menguasai program MS Office
- Mampu kerja cekatan
- Dapat bergabung segera
PT Jaya Kencana, established in 1965, is one of the first Mechanical and Electrical Contractor in Indonesia. We are also recognized as one of the pioneer to introduce Elevator and Escalator technologies to the country in 1983. Growing together with the vast development of our nation, and at the same time survived the ups and down of Indonesian economy has transformed the company to become a strong and reliable institution.\r\nWe has played a significant role in Indonesia constructing industry, contributing in the development of every aspect of humanity, from office building, schools and universities, hospitals, apartments, shopping districts, government building, factories and many more. With more than 3000 projects and counting, our expertise is beyond doubt. We are now recognized as the nation\'s leading Mechanical Electrical Contractors due to our excellent, experience, and experience. Our commitment is to bring the best quality in constructing in timely manner without neglecting the safety for both our valued workers and clients.