Deskripsi Pekerjaan
Deskripsi Pekerjaan :
- Menawarkan produk kepada konsumen.
- Memberikan pelayanan yang terbaik bagi konsumen.
- Memberikan informasi produk kepada konsumen.
- Menata barang di toko sesuai dengan yang telah ditentukan (display barang).
- Membuat laporan penjualan.
- Menjaga kualitas barang yang akan dijual ke konsumen.
- Menerima, menata, mengurus, dan membuat laporan stok barang.
- Menjaga kebersihan, kerapihan, dan keamanan barang yang dijual, area penjualan, ruang stok, dan ruang karyawan.
Persyaratan & Kualifikasi :
- Pendidikan minimum SMA / Sederajat.
- Dapat berkomunikasi dengan baik dan aktif.
- Setidaknya memiliki 1 tahun pengalaman dalam bidang Retail.
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik.
- Dapat bekerja sama dengan team maupun individu.
- Berkepribadian menarik dan jujur.
- Bersedia bekerja dengan sistem shift, termasuk weekend dan hari libur nasional.
- Bersedia ditempatkan di P. Jawa.
Tentang Perusahaan\r\n\r\nSince 1969, GRAHAEXCEL PLASTINDO is the pioneer and innovator of plastic industry in Indonesia, which applies Triple Construction System on water and storage tank products. We are committed to present only the best product within its class for our customers.\r\n\r\nWe always attempt to develop and strengthen our Research & Development team to improve our new technology. All EXCEL’s products are manufactured with high technology by experts who passes strong Quality Control in accordance to National Standard of Indonesia (SNI), Japanese Industrial Standard (JIS) and Food and Drug Association (FDA-USA).\r\n\r\nOur foundation of management is based on The Three Company Concept: “Strong”, “Professional” and “Energetic”. A “Strong” company that delivers outstanding products and services that satisfy consumers. “Professional” – contributes to communities’ health and growth by providing environmental friendly, ethically right and socially responsible products. “Energetic” – having the desire to enhance and improve in every aspect that matters.